Magetan – Pendistribusian kado lebaran yatim kami mulai di ke 28 Ramadhan sampai 29 Ramadhan. Ada 57 anak yatim yang menerima kado lebaran anak yatim di Ramadhan 1444 H ini.
Tersebar di Desa Sidowayah Kec. Panekan, Desa Bogem Kec. Sukomoro, Desa Truning Kec. Sukomoro, Desa Taji Kec. Karas, Desa Ringingagung Magetan, Desa Nitikan Kec. Plaosan dan kelurahan Selosari Magetan Kota Magetan Jawa Timur