Dakwah

Relawan Masjid Peradaban Kota Brebes Bersihkan Dua Mushola Sambut Ramadhan

Tim Relawan Masjid Peradaban DPD FKAM Kabupaten Brebes bersama Tim Resik-Resik Masjid Brebes melaksanakan kegiatan bersih-bersih masjid dalam rangka menyambut Ramadhan 1446 H. Kegiatan ini dilakukan di dua mushola yaitu Mushola Baitul Istiqomah dan Mushola Al-Hikmah di Sawojajar Kecamatan Wanasari Kabupaten Brebes pada Kamis 13 Februari 2025. Pembersihan dimulai dengan menyapu lantai membersihkan debu di …

Relawan Masjid Peradaban Kota Brebes Bersihkan Dua Mushola Sambut Ramadhan Selengkapnya »

Semangat dan Keseruan Kegiatan Setoran Hafalan di Sanggar Ibadurrahman di Bantul

Senin 20 Januari 2025 suasana sore di Sanggar Ibadurrahman Jomblang Kadirojo Palbapang Bantul dipenuhi semangat para santri yang tengah mengikuti kegiatan setoran hafalan Al Quran. Para santri dengan tertib menunggu giliran untuk menyetorkan hafalannya kepada ustadzah yang mendampingi mereka. Seorang santri tampak mengecek hafalannya sebelum maju dan menunjukkan iqro kepada ustadzah yang dengan penuh kesabaran …

Semangat dan Keseruan Kegiatan Setoran Hafalan di Sanggar Ibadurrahman di Bantul Selengkapnya »

Penyerahan Bantuan untuk Pembangunan Tempat Wudhu Masjid Al Hasanah di Surakarta

Surakarta, 21 Januari 2025 – Tim Daiman Berbagi menyerahkan bantuan untuk pembangunan tempat wudhu di Masjid Al Hasanah, yang berlokasi di Jl. Nuri V, Gonilan, Kartasura, Sukoharjo, Jawa Tengah. Bantuan ini diharapkan dapat mendukung kenyamanan jamaah dalam beribadah, khususnya dalam menjalankan wudhu sebelum shalat. Ucapan terima kasih disampaikan kepada Daiman dan seluruh donatur yang telah …

Penyerahan Bantuan untuk Pembangunan Tempat Wudhu Masjid Al Hasanah di Surakarta Selengkapnya »

Bantuan Sembako untuk Guru Ngaji di Batang sebagai Bentuk Apresiasi atas Pengabdiannya

Dengan penuh syukur, hari ini telah dilakukan kegiatan penyaluran sembako bagi seorang guru ngaji, Bapak Suharto, yang beralamat di RT 02 RW 01, Dukuh Krajan, Keborangan, Subah, Kabupaten Batang, Jawa Tengah. Kegiatan ini merupakan bagian dari program Muliakan Guru Ngaji sebagai bentuk kepedulian terhadap para pengajar agama yang telah berdedikasi membimbing masyarakat dalam ilmu keislaman. …

Bantuan Sembako untuk Guru Ngaji di Batang sebagai Bentuk Apresiasi atas Pengabdiannya Selengkapnya »

Daiman Berbagi dan FKAM Brebes Salurkan Bantuan untuk Guru Ngaji sebagai Bentuk Apresiasi

Daiman Berbagi Jateng 3 bersama DPD FKAM Brebes kembali menunjukkan kepeduliannya dengan menyalurkan bantuan melalui program dakwah dan advokasi, khususnya dalam subprogram Muliakan Guru Ngaji. Kegiatan ini dilaksanakan pada Rabu, 15 Januari 2025, dengan tujuan memberikan penghargaan kepada para guru ngaji yang telah berdedikasi dalam mendidik generasi muda dengan nilai-nilai keislaman. Pada kesempatan ini, sebanyak …

Daiman Berbagi dan FKAM Brebes Salurkan Bantuan untuk Guru Ngaji sebagai Bentuk Apresiasi Selengkapnya »

Dukungan untuk Guru Ngaji di Pedalaman Menoreh, Bentuk Kepedulian yang Hangatkan Hati

Pada Senin, 27 Januari 2025, bertepatan dengan peringatan Isra Mikraj, Program Muliakan Guru Ngaji kembali disalurkan kepada para pengajar di Gerbosari, Samigaluh, Kulonprogo, Daerah Istimewa Yogyakarta. Bantuan ini menjadi bentuk apresiasi bagi mereka yang telah berdedikasi mengajarkan ilmu agama di daerah terpencil dengan berbagai tantangan yang harus dihadapi setiap hari. Perjuangan para guru ngaji di …

Dukungan untuk Guru Ngaji di Pedalaman Menoreh, Bentuk Kepedulian yang Hangatkan Hati Selengkapnya »

Ananda Mutsaqif Menginspirasi Melalui Kegiatan Ilmu dan Pengabdian di Masyarakat Sragen

Mutsaqif Burhanuddien Rabbani mahasiswa Ma’had Aly Takwinul Ilmi yang juga penerima Program Beastudy Prestasi dari Daiman Berbagi aktif berkontribusi dalam berbagai kegiatan pendidikan dan sosial. Salah satunya adalah kajian rutin bersama masyarakat sekitar yang diadakan setiap malam Jumat di Masjid Al-Muttaqin Bendo Kalijambe. Kegiatan ini menjadi sarana berbagi ilmu agama sekaligus mempererat hubungan antara santri …

Ananda Mutsaqif Menginspirasi Melalui Kegiatan Ilmu dan Pengabdian di Masyarakat Sragen Selengkapnya »

Keceriaan Outbound Peserta Yatim Brillian dan Santri Sanggar Al Quran di Patean Kendal

Pada Ahad 12 Januari 2025 Layanan Daiman Berbagi Kendal mengadakan kegiatan Outbound Ceria bersama peserta Program Yatim Brillian dan santri Sanggar Al Quran FKAM. Kegiatan yang berlangsung di Sawah Nggoro Patean Kendal Jawa Tengah ini diikuti oleh 7 anak yatim dan 12 santri. Suasana penuh keceriaan terlihat sepanjang acara yang dirancang untuk mempererat ukhuwah dan …

Keceriaan Outbound Peserta Yatim Brillian dan Santri Sanggar Al Quran di Patean Kendal Selengkapnya »

Program Muliakan Guru Ngaji di Brebes untuk Menghargai Pendidikan Islam di Pedesaan

Program Muliakan Guru Ngaji yang diinisiasi oleh Daiman Berbagi kembali dilaksanakan dengan semangat memberikan apresiasi kepada para pengajar agama. Program ini bertujuan untuk meringankan beban para guru ngaji yang telah berdedikasi dalam mendidik generasi muda dengan nilai-nilai agama dan moral. Kegiatan ini menjadi wujud nyata kepedulian terhadap mereka yang sering kali tidak mendapatkan perhatian memadai. …

Program Muliakan Guru Ngaji di Brebes untuk Menghargai Pendidikan Islam di Pedesaan Selengkapnya »

Tim Relawan Masjid Peradaban Bersihkan Mushola Rahmatan Lil Alamin Brebes

Tim Relawan Masjid Peradaban FKAM Kabupaten Brebes melaksanakan kegiatan bersih-bersih di Mushola Rahmatan Lil Alamin Desa Dumeling Kecamatan Wanasari pada Rabu 8 Januari 2025. Kegiatan ini melibatkan sejumlah relawan yang bekerja sama untuk menyapu lantai membersihkan keramik dari cipratan cat dan mengepel agar mushola kembali bersih dan nyaman. Program Gerakan Bersihkan Musholla ini bertujuan memakmurkan …

Tim Relawan Masjid Peradaban Bersihkan Mushola Rahmatan Lil Alamin Brebes Selengkapnya »

Scroll to Top